Thursday, May 31, 2012

Kesegaran itu adalah...

... yang memancar
..membuncah pecah
tersibak...
..berbuli-bulir... air adalah kesegaran itu


Tuesday, May 1, 2012

Langit-Langit

Ada keindahan di atas sana.  Tidak hanya berfungsi mengisi ruangan kosong, dia juga memberi nilai arsitektural.
Salah satu atap Grand City Surabaya
Kubah Masjid Baitur Razak Sier

May Day

Hari Buruh Sedunia yang diperingati setiap tanggal 1 Mei, benar-benar menjadi ajang bagi para komunitas-kominitas buruh untuk memperjuangkan nasibnya, memperoleh kesejahteraan yang lebih baik.

Ribuan buruh dari berbagai komponen persatuan dan perserikatan turun ke jalan, berjuang bersama menyuarakan amanat penderitaan kaum buruh.

turun ke jalan
dengan atribut nan gagah
berbagai spanduk
dan genderang pengiring
ada keceriaan
...namun, di sisi lain... anak sekecil itu harus merasakan kerasnya kehidupan



 Siapakah yang membantunya menyuarakan ketidak adilan ini?
Siapakan yang membantunya membentangkan spanduk menuntut kesejahteraan untuknya?
Seharusnya fakir miskin dan anak terlantar, negaralah yang menanggung
tanpa perlu turun ke jalan
tanpa perlu membentangkan spanduk
wahai negaraku, ulurkan tanganmu untuk mereka.